TANGERANG,REDAKSI24.COM–Indonesia Corruption Watch (ICW) kembali bersuara atas adanya dugaan kasus korupsi dana hibah madrasah yang menyeret nama Ketua DPRD Kabupaten Tangerang. Belum adanya penanganan serius Selengkapnya
Tag: Kejati Banten
Dilaporkan ke Polisi Oleh Ketua DPRD Kabupaten Tangerang, Henri : Saya Mengantongi Bukti Kuat Terkait Adanya Dugaan Korupsi Dana Hibah Madrasah
KABUPATEN TANGERANG,REDAKSI24.COM– Terkait adanya pelaporan atas dugaan korupsi dan gratifikasi dana hibah madrasah yang menyeret nama Ketua DPRD Kabupaten Tangerang Kholid Ismail kini memasuki babak Selengkapnya
Diduga Korupsi Dana Hibah Madrasah, Ketua DPRD Kabupaten Tangerang Dilaporkan ke KPK dan Kejati Banten
KABUPATEN TANGERANG,REDAKSI24.COM–Ketua DPRD Kabupaten Tangerang H.Kholid Ismail dilaporkan salah seorang warga Kabupaten Tangerang Hendri Munandar ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten. Selengkapnya
Kejati Banten Tetapkan Tersangka Baru Terkait Kasus Dugaan Korupsi Pengadaan Komputer UNBK
SERANG,REDAKSI24.COM-Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten kembali menetapkan tersangka baru pada kasus dugaan tindak pidana korupsi pengadaan 1.800 komputer tahun anggaran 2018 di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Selengkapnya
Kampung Restorative Justice Diresmikan Kejati Banten di Pinang
KOTA TANGERANG, REDAKSI24.COM– Kepala Kejaksaan Tinggi Banten, Leonard Simanjuntak meresmikan Kampung Restorative Justice atau Kampung Keadilan Restoratif di Jalan Sultan Ageng Tirtayasa No. 13, Kelurahan Selengkapnya
Kapuspenkum Kejaksaan Agung RI Leonard Eben Ezer Dapat Promosi Jadi Kejati Banten
JAKARTA,REDAKSI24.COM–Jaksa Agung RI ST Burhanuddin melakukan sejumlah promosi dan mutasi jabatan di lingkungan Korps Adhyaksa pada Sabtu (19/2/2022). Dari 66 pejabat Kejaksaan yang kini mendapatkan Selengkapnya
Siang Bolong! Ruang Utama Bea dan Cukai Bandara Soetta Digeledah Kejati Banten Ada Apa?
KABUPATEN TANGERANG, REDAKSI24.COM-Kantor utama Bea dan Cukai Bandara Internasional Soekarno Hatta digeledah Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten, Kamis (27/1/2022). Dalam penggeledahan siang itu, dikabarkan Kejaksaan Negeri Selengkapnya
PWI dan Kejati Banten Kolaborasi Penegakan Hukum dan Perlindungan Kemerdekaan Pers
SERANG,REDAKSI24.COM–Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten dan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Banten melakukan penandatanganan nota kesepakatan atau MoU di Aula Kejati Banten, Kamis, (20/1/2022).MoU ini mencakup koordinasi, Selengkapnya
Pengamat: Kejagung Jangan PHP, Jika Serius Ungkap Mafia Tanah Periksa Oknum Pejabat di BPN Kabupaten Tangerang dan di Pemerintahan
KABUPATEN TANGERANG,REDAKSI24.COM–Pengamat Kebijakan Publik Adib Miftahul mengapresiasi langkah Kejaksaan Agung yang mendeklarasikan diri akan memberantas tuntas mafia tanah di Indonesia. Hanya saja Adib berharap deklarasi Selengkapnya
Pengamat: Warga Pantura Kabupaten Tangerang Sudah Menderita Akibat Mafia Tanah, Lindungi Jangan Dipingpong
KABUPATEN TANGERANG,REDAKSI24.COM–Pengamat kebijakan Publik Universitas Syekh Yusuf (Unis), Adib Miftahul menyesalkan masih berlarut-larutnya penanganan kasus mafia tanah yang menimpa sejumlah warga Pantura Kabupaten Tangerang. Akibat Selengkapnya
Minta Kejelasan Kasus Mafia Tanah, Warga Pantura Datangi Kejati Banten
SERANG,REDAKSI24.COM—Sejumlah warga Pantura Kabupaten Tangerang kembali mendatangi Kejaksaan Tinggi Banten di Kota Serang, Rabu (3/11/2021). Kedatangan mereka ke lembaga pemerintah di bidang penuntutan di Banten Selengkapnya
Imbas Kasus Dugaan Korupsi Masker, 20 Pejabat Dinkes Banten Mundur Berjamaah
SERANG,REDAKSI24.COM–Sebanyak 20 orang pejabat eselon III dan IV di Dinas Kesehatan (Dinkes) Banten mengajukan pengunduran diri dari jabatan. Hal tersebut diduga imbas dari kasus dugaan Selengkapnya
Wakil Ketua DPRD Minta Gubernur Banten Batalkan Program Hibah Ponpes
SERANG, REDAKSI24.COM–Wakil Ketua DPRD Banten, M Nawa Said Dimyati meminta Gubernur Banten, Wahidin Halim untuk menghentikan program hibah untuk 4.042 Ponpes dengan nilai Rp117 miliar Selengkapnya
Direktur Eksekutif KPN Minta Kejati Banten Periksa Kepala Bapenda
BANTEN,REDAKSI24.COM–Direktur Eksekutif Kajian Politik Nasional (KPN) Adib Miftahul mengapresiasi kinerja Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten yang berhasil mengungkap kasus dugaan korupsi pengadaan lahan Gedung Samsat Malingping Selengkapnya
Polda Banten Dan Kanwil Kemenkumham Teken MoU Penegakan Hukum
SERANG, REDAKSI24.COM–Kepolisian Daerah (Polda) Banten bersama Kanwil Kemenkumham Banten menandatangani komitmen kerja sama sinergitas penegakan hukum, perlindungan serta keamanan bebas hukum bagi warga binaan pemasyarakatan Selengkapnya
GRASAK Tagih Janji Kejati Banten Tuntaskan Kasus Dugaan Korupsi Pembelian 110 Unit Ambulance Desa
KABUPATEN SERANG,REDAKSI24.COM–Sejumlah masyarakat Kabupaten Serang yang tergabung dalam Gerakan Rakyat Serang Anti Korupsi (GRASAK), menggelar aksi teatrikal di depan kantor Kejaksaan Tinggi Provinsi Banten, Rabu Selengkapnya
Kejari Tangsel Berbenah Ikuti Penilaian Zona Integritas WBK
KOTA TANGSEL, REDAKSI24.COM–Kejaksaan Negeri Kota Tangerang Selatan saat ini tengah mematangkan persiapan untuk mengikuti penilaian zona integritas Wilayah Bebas Korupsi (WBK). Mereka pun kini terus Selengkapnya
Kejari Kabupaten Tangerang Selamatkan Uang Negara Rp 5.8 Miliar
TIGARAKSA, REDAKSI24.COM — Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Tangerang berhasil menyelamatkan uang negara Rp 5.810.327.101 selama rentang waktu Agustus 2019- Juni 2020. “Dalam kurun waktu hampir Selengkapnya
Selama Covid-19, Kejati Banten Kawal Proyek Pengadaan Barang Jasa
KOTA SERANG, REDAKSI24.COM – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten melalui Jaksa Pengacara Negara (JPN) melakukan pendampingan hukum berkenaan dengan pelaksanaan pengadaan Barang/Jasa (Barjas) selama masa Pandemi Selengkapnya
Putusan Banding: Pemerkosa dan Pembunuh Gadis Baduy Divonis Mati
SERANG, REDAKSI24.COM—Upaya hukum berupa banding yang dilakukan Saepul alias Ipung pemerkosa dan pembunuh gadis Baduy ditolak Pengadilan Tinggi Banten. Majelis hakim yang diketuai oleh Hakim Selengkapnya
Kejaksaan Tinggi Banten Fokus Tangani Tiga Kasus Korupsi
KOTA SERANG, REDAKSI24.COM – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten kini masih menangani tiga kasus korupsi besar warisan dari Kepala Kejati lama yang belum selesai. Ketiga kasus Selengkapnya
Akhiri Masa Tugas di Banten, Kepala Kejati Resmikan Masjid Almizan
KOTA SERANG, REDAKSI24.COM – Mengakhiri masa tugasnya di Banten, Kepala Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten, Happy Hadiastuty meresmikan Masjid yang diberi nama Almizan. Masjid yang digagasnya Selengkapnya
Penyegelan SMAN 2 Leuwidamar Diduga Buntut Kasus Korupsi FS
KOTA SERANG, REDAKSI24.COM – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten masih memproses dugaan korupsi proyek pengadaan lahan ruang kelas baru (RKB) di 16 titik SMA/SMK pada Dinas Selengkapnya
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.